• MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 BANDUNG
  • UNGGUL BERKUALITAS DAN BERWAWASAN LINGKUNGAN

Pengumuman Agenda Seleksi PPDB Reguler MAN 2 Bandung Tahun Pelajaran 2024/2025

Pemberitahuan kepada seluruh peserta tes ujian seleksi masuk MAN 2 Bandung, mengingatkan kembali bahwa :

1. Simulasi akan diadakan pada hari Rabu tanggal 12 Juni 2024, pukul 13.00
2.

Tes STBK akan diadakan hari Kamis, tanggal 13 Juni 2024, pukul 07.30. Dibagi menjadi dua sesi :

 

Sesi 1 : PAI, B. INDONESIA, IPA waktu 60 menit

Sesi 2 : Matematika, B inggris,IPS waktu 60 menit

3. Tes BTAQ dan wawancara akan diadakan hari Jumat, tanggal 14 Juni 2023, pukul 07.30

Adapun hal-hal yang perlu diperhatikan :
1. Semua peserta memakai seragam sekolahnya masing2 lengkap dengan sepatu
2. berpenampilan rapi dan sopan
3. Wajib membawa HP dan sudah menginstal apk zyacbt
4. Wajib hadir di sekolah 30 menit lebih awal
5. Usahakan sudah sarapan dari rumah atau membawa bekal

Demikian harap menjadi maklum

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
MAN 2 Bandung Gelar Kegiatan P5RA Bertema Kearifan Lokal dan Gaya Hidup Berkelanjutan

man2bandung.sch.id, Solokanjeruk-  MAN 2 Bandung kembali melaksanakan kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Rahmatan lil Alamin (P5RA) sebagai bagian dari implementasi Kurikul

19/05/2025 13:23 - Oleh Administrator - Dilihat 542 kali
Aksi Tanam Pohon Produktif dalam Rangka Peringatan Hari Bumi di Lingkungan MAN 2 BANDUNG

man2bandung.sch.id,Solokanjeruk-  Dalam rangka memperingati Hari Bumi, MAN 2 Bandung melaksanakan kegiatan penanaman pohon produktif yang melibatkan seluruh warga madrasah khusus

19/05/2025 13:17 - Oleh Administrator - Dilihat 381 kali
Siswa kelas XII MAN 2 Bandung laksanakan Pengabdian Masyarakat

man2bandung.sch.id, Solokanjeruk-.Pada kamis 10 April 2025 lalu sebanyak 295 siswa-siswi kelas XII Madrasah Aliyah Negeri 2 Bandung, dilepas secara resmi oleh kepala MAN 2 Bandung unt

25/04/2025 08:48 - Oleh Administrator - Dilihat 442 kali
SIMA'AN DAN BUKA PUASA BERSAMA EKSTRAKULIKULER TAHFIZ MAN 2 BANDUNG - 2025

Solokanjeruk-, Kamis, 20 Maret 2025, MAN 2 BANDUNG Kabupaten Bandung menyelenggarakan Sima'an Akbar dan Sertifikasi Tahfidz, sekaligus Buka Puasa Bersama Ekstrakulikuler Tafidz di lin

24/03/2025 09:29 - Oleh Administrator - Dilihat 657 kali
PELAKSANAAN UJIAN MADRASAH MAN 2 BANDUNG TAHUN PELAJARAN 2024/2025

man2bandung.sch.id, Solokanjeruk-. Pada tanggal 10-19 Maret 2025, MAN 2 Bandung telah berhasil melaksanakan Ujian Madrasah (UM) dengan lancar dan aman. Kegiatan ini diikuti oleh 295

27/02/2025 10:03 - Oleh Administrator - Dilihat 715 kali